Jadikanlah diam sebagai sarana atas pembicaraanmu, dan tentukan sikap dengan berpikir. Imam Syafii
Yang akan bertahan hidup bukanlah spesies yang paling kuat, bukan pula yang paling pintar; akan tetapi yang paling mampu berubah. Charles Darwin
Pikiran melahirkan tindakan, tindakan menghasilkan kebiasaan, kebiasaan membuahkan karakter, dan karakter menciptakan nasib.. Aristoteles
Pamera Produk Kreatif SMK ASWAJA Pekalongan
Jum'at,
26 Februari 2021
~ Oleh Dhiyan Iryadi ~ Dilihat 598 Kali
(25/2/2021) Dalam ajang Produk Kreatif yang diselenggarakan oleh Komunitas SMK ASWAJA Pekalongan dan di hadiri oleh DITJEN Vokasi Wikan Sakarinto, siswa SMK Ma’arif NU Tirto menampilkan produk inovasi hasil karya siswa/siswi sesuai dengan kejuruan yang ada disekolah antara lain alat penetas telur, alat pengering selain produk inovasi juga turut memamerkan produk-produk makanan. “ajang ini sebagai ajang silaturahmi, apalagi guru yang membimbing dapat menambah inovasi dan kreasi kedepannya.” Ujar Mochamad Munip (kepala SMK Ma’arif NU Tirto)